PEMBANGUNAN SMART CITY Pendekatan Integrasi Teknologi Informasi
Original price was: Rp98.000.Rp80.000Current price is: Rp80.000.
Penulis : Asrul Sani, Ph.D., Yuniana Cahyaningrum, S.Kom., M.Kom., Cosmas Eko Suharyanto,
S.Kom., M.MSI., Yutika Amelia Effendi, S.Kom., M.Kom., Ph.D (Cand)., Mohammad
Robihul Mufid, S.ST., M.Tr.Kom., Irwan Adhi Prasetya, S.T.,M.T., Muhammad Faqih
Dzulqarnain, S.T., M.CS., Dr. Andrianingsih., S. Kom., M.M.S.I., I Kadek Rian Prayana,
S.A.P., M.A.P., Yunia Ikawati, S.ST, M.Tr.Kom., Yudha Riwanto,S.Kom, M.Kom., Dr. Ni
Luh Yulyana Dewi, S.Ikom., M.A.P., Ajang Sopandi, S.Kom., M.Kom.
ISBN : 978-623-8586-08-0
Jumlah Hlm : xii,222
Ukuran : 15×23 Unesco
Kertas : Bookpaper
Tahun Terbit : 2024
Editor : –
SINOPSIS
Buku “Pembangunan Smart City” adalah panduan yang menguraikan langkah-langkah kunci dalam mewujudkan kota pintar yang efisien dan berkelanjutan. Dari konsep hingga implementasi, buku ini menyoroti peran teknologi informasi dan komunikasi dalam mengubah wajah perkotaan modern.
Penulis membahas pentingnya integrasi data, konektivitas, dan partisipasi masyarakat dalam membentuk kota yang lebih cerdas. Dengan memanfaatkan big data dan analisis prediktif, smart city mampu meningkatkan efisiensi layanan publik, transportasi, dan manajemen sumber daya.
Buku ini juga menekankan kolaborasi lintas sektor dan keterlibatan aktif masyarakat dalam proses pembangunan kota pintar. Dari infrastruktur hingga layanan, pembaca diajak untuk memahami bagaimana transformasi menuju kota pintar dapat memberikan solusi terhadap tantangan perkotaan modern. Dengan gaya penulisan yang informatif dan inspiratif, buku ini memberikan pandangan yang komprehensif tentang potensi, tantangan, dan manfaat yang terkait dengan perubahan menuju kota-kota yang lebih cerdas dan berkelanjutan.
Daftar Isi
BAB 1
DEFINISI DAN KARAKTERISTIK SMART CITY. 1
BAB 2
KONSEP PEMBANGUNAN SMART CITY. 19
- Konsep Pembangunan Smart City. 20
- Karakteristik Smart City. 21
- Model Smart City. 23
- Tahapan Proses Kerangka Transformasi Smart City. 25
BAB 3
PRINSIP-PRINSIP UTAMA PEMBANGUNAN SMART CITY. 29
BAB 4
PENTINGNYA INTEGRITASI TEKNOLOGI INFORMASI DALAM SMART CITY 49
- Mengenal Smart City, Integrasi Wilayah dengan Teknologi 50
- Integrasi Teknologi dalam Tata Kelola Kota. 52
- Integrasi Teknologi dan Infrastruktur Digital Sebagai Elemen Penting dalam Smart City 54
- Pentingnya Integrasi Teknologi Informasi Dalam Penerapan Smart City 56
BAB 5
MANFAAT INTEGRASI TEKNOLOGI INFORMASI DALAM SMART CITY 59
BAB 6
PERAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM SMART CITY. 75
- Infrastruktur Jaringan dan Konektivitas. 77
- Internet of Things (IoT) untuk Pengelolaan Sumber Daya. 79
- Transportasi Cerdas dan Mobilitas 80
- Keamanan dan Pengawasan Kota. 82
- Layanan Publik Digital 83
BAB 7
INFRASTRUKTUR TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK SMART CITY. 87
- Jaringan Komunikasi 89
- Sistem Informasi Terintegrasi 91
- Data Center 93
- Cloud Computing. 95
- Pengendalian Keamanan. 97
BAB 8
SMART SYSTEM DALAM PEMBANGUNAN KOTA. 99
- Definisi Smart system.. 102
- Manfaat Smart system dalam Pembangunan Kota. 103
- Analisis Terhadap Implementasi Smart system Studi Kasus 106
- Pengembangan dan Integrasi Smart system.. 108
- Rekomendasi Implementasi Smart system di Kota Lain. 109
- Implikasi Implementasi Smart system di Masa Depan. 120
BAB 9
TANTANGAN DALAM MENGINTEGRASIKAN TEKNOLOGI INFORMASI 123
- Infrastruktur Tidak Terhubung. 126
- Kendala Anggaran. 128
- Keamanan dan Privasi Data. 129
- Keterampilan dan Pendidikan. 131
- Kesenjangan Digital 133
- Interoperabilitas Sistem.. 136
- Penerimaan Masyarakat 139
- Pemeliharaan dan Pembaruan. 143
- Regulasi dan Kebijakan. 144
- Ketergantungan Pihak Ketiga. 146
BAB 10
STRATEGI PEMBANGUNAN SMART CITY BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI 151
- Infrastruktur Teknologi 152
- Sistem Pengumpulan Data. 154
- Energi dan Lingkungan Berkelanjutan. 156
- Partisipasi Masyarakat 157
- Kebijakan dan Peraturan. 159
- Pendidikan dan Keterampilan. 160
BAB 11
KERANGKA KERJA PEMBANGUNAN SMART CITY DENGAN PENDEKATAN TEKNOLOGI INFORMASI 163
- Smart Economy. 165
- Smart Governance. 166
- Smart Environment 167
- Smart Living. 168
- Smart Mobility. 168
- Smart People. 169
- Smart Branding. 170
- Smart Society. 171
BAB 12
IMPLEMENTASI SUKSES PEMBANGUNAN SMART CITY BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI 173
- Konsep dan Elemen Smart City. 175
- Implementasi dan Pendekatan Smart City. 177
- Strategi Mewujudkan Smart City Di Berbagai Belahan Dunia. 181
BAB 13
MODEL PENGELOLAAN TEKNOLOGI INFORMASI YANG EFEKTIF DALAM SMART CITY 185
- Manajemen Teknologi Smart City. 186
- Sistem Informasi Smart City Berbasis IoT & Cloud Computing. 188
- Model Penerapan Teknologi Tinggi pada Smart City. 190
- Representasi Model Sistem Dinamis pada Smart City. 191
- Arsitektur Smart City. 194
- Strategi e-Goverment 195